Pengantar Penulis

KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Dengan memanjatkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, yang telah memberikan taufiq serta hidayahnya, Sehingga Penulis bersemangat dan berkeyakinan untuk menyusun Profil sebagai Seorang Penyuluh Kehutanan Hutan Swadaya. Profil ini Berisikan data-data dan isi didalamnya menyangkut tentang Kehutanan karna Penulis sangat cinta terhadap Hutan.

Pada kesempatan kali ini Penulis mencoba menyusun Profil Penuluhan Kehutanan Hutan Swadaya Koto Gadang, Nagari Koto Tinggi. Kecamatan Baso, Kabupaten Agam, Provinsi Sumatera Barat1. Setelah munculnya Profil Penyuluhan dari Masyarakat, sebagai Mitra Penyuluh dari Dinas Kehutanan, Besar harapan Penulis Semoga Bapak/Ibu Tim Penilai kiranya dapat menjadikan Penulis sebagai Penyuluh Kehutanan Swadaya yang berguna bagi masyarakat dan berprestasi ditingkat Dinas Kehutanan.

Dengan tersusunnya Profil ini Penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar – besarnya kepada :

1. Bapak Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Agam khususnya Jajaran Subdin Rehabilitasi Lahan dan Konserpasi yang telah menunjuk Penulis sebagai Penyuluh Kehutanan Swadaya (PKS) Berprestsi.

2. Bapak Kepala Cabang Dinas Pertabuhnut Kecamatan Baso berserta Staf yang selalu Memotivasi, memberi dorongan dan ide – ide kepada Penulis sebagai penyuluh Hutan Swadaya.

3. Bapak-bapak dan ibu-ibu Penyuluh Jajaran BPP Kecamatan Baso yang telah membina dan memberi kritikan serta saran sehingga Penulis bisa menjadi Penyuluh Kehutanan Swadaya.

4. Semua Kelompok Tani yang ada di Kecamatan Baso khusunya Koto Tinggi yang telah mempercayai Penulis sebagai Penyuluh Kehutanan Swadaya utusan dari Kabupaten Agam.

5. Bapak/Ibu Anggota Kelompok Tani yang memberi Motivasi sehingga Profil Penulis tersusun Dengan Sesederhana Mungkin.

Penulis menyadari bahwa penulisan Profil ini jauh dari kesempurnaan, maka dari itu Penulis mohon saran dan kritikan yang sifatnya untuk penyempunaan.

Semoga Profil ini dapat menjadi pedoman bagi Bapak-bapak/Ibu untuk penentuan calon Penyuluh Kehutanan Swadaya berprestasi.

Amin Yarabbal Alamin…………

Mei 2009

Djusar Datuak Bandaro manih

0 komentar:

Kelompok Tani Amanah © 2008. Design by :Yanku Templates Sponsored by: Tutorial87 Commentcute